Text
Antropologi Hukum Kontemporer
Antropologi hukum adalah disiplin ilmu yang menggabungkan unsur-unsur dari dua bidang ilmu, yaitu antropologi dan hukum. Kajian ini dapat diakses melalui pendekatan dari kedua disiplin ilmu tersebut dan diajarkan di dua fakultas, yaitu Fakultas Hukum dan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Sebagaimana sosiologi hukum, antropologi hukum juga memfokuskan masyarakat sebagai objek kajiannya.
01.20110285 | 340.115 ERD a | Perpustakaan Fakultas Hukum | Tersedia |
01.20110286 | 340.115 ERD a | Perpustakaan Fakultas Hukum | Tersedia |
01.20110287 | 340.115 ERD a | Perpustakaan Fakultas Hukum | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain