Text
Pengukuran Kecerdasan Jamak
Mengukur kecerdasan anak usia dini khususnya, anak usia taman kanak-kanak atau usia 4-6 tahun perlu dilakukan dengan cermat. Oleh sebab itu diperlukan alat ukur yang disebut instrumen pengukuran kecerdasan jamak. Pengukuran dan penilaian atau asesmen perkembangan anak usia dini yang dapat memberikan informasi secara komprehensif tentang perkembangan anak adalah asesmen yang dilakukan berdasarkan kecerdasan jamak, karena asesmen ini mampu mengukur perkembangan kecerdasan anak meliputi sembilan dimensi perkembangan kecerdasan: logika matematika, visual spasial, verbal linguistik, interpersonal, kinestetik dan gerak motorik, musik ritmik, naturalistik, dan kecerdasan spiritual.
01.0611086 | 153.9 JAM p | Perpustakaan Fakultas Ilmu Pendidikan (Kecerdasan) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain