Text
Pemidanaan Anak di Bawah Umur
Anak merupakan salah satu aset pembangunan nasional, patut dipertimbangkan dan diperhitungkan dari segi kualitas dan masa depannya. tanpa kualitas yang handal dan masa depan yang jelas bagi anak, pembangunan nasional akan sulit dilaksanakan dan nasib bangsa akan sulit pula dibayangkan. hal ini berarti bahwa anak atau remaja Indonesia sebagai pemegang amanat proklamasi kemerdekaan. akhir-akhir ini harapan tersebut sering dikandaskan oleh berbagai berita surat kabar yang memuat tentang kenakalan remaja dan tindak kejahatan yang telah dilakukan oleh anak-anak yang secara kuantitaf dan kualitatif, semakin meningkat dari tahun ke tahun .melihat dari jenis perbuatan yang telah dilakukan anak baik yang dimuat di media massa, kasus pembunuhan pepelegi maupun kasus pemidanaan lainnya yang dilakukan anak dibawah umur diluar pengadilan Negara Sidoarjo
01.2010687 | 345.08 BUN p | Perpustakaan Fakultas Hukum (rak-03) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain