Text
Dasar dasar kependidikan: memahami makna dan perspektif beberapa teori pendidikan
Buku ini disusun sebagai upaya untuk menampilkan identifikasi teori pendidikan. Pendidikan menjadi wahana perubahan dan modernisasi masyarakat. Di Indonesia peraturan disusun berdasarkan nilai-nilai pancasila.
01.050443 | 371 BAR d | Perpustakaan Fakultas Agama Islam | Tersedia |
01.050444 | 371 BAR d | Perpustakaan Fakultas Agama Islam | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain