Text
Pendidikan Karakter : Strategi Mendidik Anak di Zaman Global
Dalam konteks pendidikan di Indonesia, kemerosotan nilai-nilai moral telah menjadi semacam lampu merah yang mendesak semua pihak, lembaga pendidikan, orangtua, negara, dan lembaga kemasyarakatan lain untuk segera memandang pentingnya sebuah sinergi bagi pengembangan pendidikan karakter. Pelaksanaan pendidikan karakter di sekolah ternyata membantu menciptakan kultur sekolah menjadi lebih baik, pelajar merasa lebih aman, dan lebih mampu berkonsentrasi dalam belajar sehingga prestasi mereka meningkat.
01.058116 | 370.114 DON p | Perpustakaan Fakultas Agama Islam | Tersedia |
01.057978 | 370.114 DON p | Perpustakaan Fakultas Agama Islam | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain