Sebagian besar kejahatan yang sering kali terjadi di dalam masyarakat adalah kejahatan terhadap tubuh dan nyawa orang. Oleh sebab itu, buku ini menjelaskan tentang setiap bentuk kejahatan yang diru…
Dalam buku ini, menguraikan secara deskriptif ajaran sifat melawan hukum materiil (materiele wederrechtelijkheid) tidak saja dari sisi fungsi negatif yang cukup dikenal selama ini, tetapi juga mela…
Pemalsuan adalah tindak pidana yang mengandung palsu atau dipalsunya isi tulisan maupun palsunya berita yang disampaikan secara verbal. Buku ini membicarakan macam-macam tindak pidana pemalsuan ter…
Buku mengenai Pengantar Hukum Indonesia yang ada di publik sudah cukup banyak. Namun, buku Pengantar Hukum Indonesia yang berada di tangan pembaca ini merupakan suatu buku pengantar ke dalam hukum …
Penelitian hukum sebagimana penelitian yang lain, diselenggarakan karena adanya problem (permasalahan). No Problem, No Research. No Research, No Science. No Science, No Development. Mengingat penti…
Buku ini berisi kumpulan tulisan atau artikel sederhana yang ditulis dalam rentang waktu tahun 2018 – 2022. Topik tulisan atau artikel yang disajikan merupakan bagian dari respon penulis akan isu…
Buku ini menghadirkan kajian filologis atas sejumlah Salinan manuskrip Taj al-Salatin, yang disertai dengan telaah kritis atas konsep-konsep yang dibahas di dalamnya. Sumber primer yang awalnya sul…
Buku Hukum Merek mempermudah memahami tentang merek dagang maupun merek jasa berdasarkan Undang-undang Nomor 15 tahun 2001 tentang merek. Buku ini mengetengahkan ketentuan Undang-undang Merek serta…
Buku ini mmembahas tentang korupsi dan permasalannya. Buku ini diharapkan mampu memperkaya wawasan pembaca dan memberikan kontribusi wacana pembaruan hukum acara pidana di Indonesia
Dalam buku ini penulis tidak hanya membahas hukum dari aspek historis dan falsafah hukum, tetapi dilengkapi dengan konsep tata hukum serta politik hukum di Indonesia yang memperjelas posisi Negara …
Reformasi legislasi dan regulasi menjadi wacana hukum yang populer setelah 22 tahun pasca jatuhnya orde baru. Kondisi anomali terjadi antara keduanya. misalnya persoalan produktivitas, di satu sisi…
Hukum Bisnis merupakan serangkaian peraturan yang berkaitan secara langsung maupun tidak langsung dengan urusan-urusan perusahaan dalam menjalankan roda perekonomian. Sekarang ini, dengan semakin …
Buku ini berisikan kumpulan makalah-makalah yang mengulas ideologi Indonesia dan percikan-percikan pemikiran Prof. Dr. Jimly Asshiddiqqie, S.H., sang begawan hukum tata negara terkemuka terhadap be…
Buku Pengantar Hukum Indonesia ini bertujuan untuk memberikan pengantar kepada setiap orang yang baru mulai mempelaiari hukum Indonesia. Materi pengantar yang diberikan dalam buku ini tidak hanya t…